3 Mahasiswi UII KKN ke Australia

Artikel berikut mencakup topik yang baru saja pindah ke tengah panggung - setidaknya tampaknya begitu. Jika Anda sudah berpikir Anda perlu tahu lebih banyak tentang hal itu, inilah kesempatan Anda.
JAKARTA- Sebanyak tiga mahasiswa asal Universitas Islam Indonesia (UII) mengikuti program Kuliah Kerja Nyata (KKN) di dua universitas Australia, yakni Dromana Secondary College dan Morington Secondary College di Melbourne. Ketiga mahasiswa yang diberangkatkan Fakultas Psikologi dan Ilmu Sosial Budaya (FPIB UII) adalah Siska Marga Rene, Alifa Rasyida Sholeh, dan Trie Lestari Handayani. Semuanya berasal dari program studi (prodi) D-3 Bahasa Inggris.

Sebelumnya, ketiga mahasiswa itu telah melewati serangkaian seleksi yang ketat, seperti TOEFL, tes wawancara yang meliputi native dan tes psikologi, serta tes kemampuan di bidang seni.

Sebagian besar informasi ini berasal langsung dari pro
. Hati-hati membaca untuk mengakhiri hampir menjamin bahwa Anda akan tahu apa yang mereka ketahui.

"Selain itu, presentasi ke-UII-an, presentasi keislaman, tes pengetahuan kebudayaan Indonesia, serta pelatihan bahasa Indonesia sebagai bahasa asing," demikian yang dikutip dari laman UII, Minggu (11/9/2011).

Wakil Rektor III UII Bachnas berharap, selain bisa mendapat pengalaman langsusng belajar bahasa Inggris di Australis, para mahasiswa juga mampu menjadi duta bangsa khususnya dalam hal mempromosikan kebudayaan Indonesia baik informasi maupun melalui pertunjukkan seni.

"Selain itu, semoga mereka bisa mampu menjadi duta agama Islam dengan memberikan penjelasan yang benar mengenai nilai-nilai keislaman. Semoga mendapatkan tambahan ilmu dan pengalaman yang bermanfaat bagi sesama," ujar Bachnas.
(rhs)

Ada banyak mengerti tentang
. Kami dapat menyediakan Anda dengan beberapa fakta di atas, tetapi masih ada banyak lagi untuk menulis tentang dalam artikel berikutnya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar